Quicksort adalah salah satu
algoritma untuk mengurutkan sejumlah deret baris bilangan
Quicksort bukanlah algoritma yang tercepat dan terbaik dalam
pengurutan, tapi setidaknya jauh lebih baik dari beberapa algortima lain
seperti bubblesort,insertion sort,dll.
Algoritma ini sangat
berguna ketika kita ingin mengurutkan data yang lumayan besar. Dalam dunia
olimpiade komputer, quicksort adalah salah satu algoritma yang penting dan
sering digunakan ketika sedang coding(membuat program) yang
membutuhkan pengurutan data-data yang besar di dalamnya.